pada sebuah denah, rumah pak candra digambar berbentuk persegi panjang dengan ukuran 10 cm x 7 cm. jika denah tersebut menggunakan skala 1 : 200, luas sebenarnya rumah pak candra….m²

Berikut saran tentang jawaban terbaik yang sudah IowaJournalist kurasi:


Jawaban:

Mapel : Matematika
Bab : Skala

Diketahui :
– Panjang Pada Denah (PPD) = 10 cm
– Lebar Pada Denah (LPD) = 7 cm
– Skala (S) = 1 : 200 = 1/200

Ditanya :
– Luas Sebenarnya (LS) = ……m²?

Penyelesaian :
– Panjang Sebenarnya (PS) :
PS = PPD ÷ S
PS = 10 cm ÷ 1/200
PS = 10 cm × 200
PS = 2.000 cm
PS = 20 m

– Lebar Sebenarnya (LbS) :
LbS = LPD ÷ S
LbS = 7 cm ÷ 1/200
LbS = 7 cm × 200
LbS = 1.400 cm
LbS = 14 m

– Luas Sebenarnya (LS) :
LS = PS × LbS
LS = 20 m × 14 m
LS = 280 m²

Maaf Kalau Salah


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan mengenai tanya-jawab yang telah kalian ajukan dan cari. Jika kalian membutuhkan Info lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas dapat bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.