Mengapa banyak restoran cepat saji dalam masyarakat menunjukkan perubahan sosial?

Rekomendasi jawaban terbaik dari pertanyaan Anda yang diulas oleh IowaJournalist.org di bawah ini:


Jawaban:

Banyaknya restoran cepat saji menunjukkan perubahan sosial masyarakat karena masyarakat dimudahkan dengan membeli makanan dengan cepat dan tanpa harus repot memasaknya. Pada jaman dahulu bila ingin memakan sesuatu harus memesak terlebih dahulu. Ini termasuk ke dalam pengaruh globalisasi.

Pembahasan

Perubahan sosial budaya merupakan suatu perubahan yang terjadi pada kehidupan sehari-hari masyarakat yang mencakup nilai-nilai budaya dan tata caranya dalam menjalani kehidupan untuk menjadi lebih baik.

Ciri-ciri perubahan sosial budaya, sebagai berikut:

– Berkelanjutan dan terus berkembang .

– Dilakukan secara sadar atau sengaja .

– Bersfiat saling mempengaruhi .

– Saling menimbulkan kontroversi .

– Keadaan kacau (disorganisasi) .

– Terjadi dimana saja .

Proses perubahan sosial budaya, sebagai berikut:

– Akulturasi merupakan proses pertemuan dua kebudayaan yang dimana unsur asli budaya tersebut tidak hilang.

– Asimilasi merupakan proses pertemuan dua kebudayaan yang dimana unsur asli budaya tersebut tidak terlihat.

– Difusi merupakan proses penyebaran unsur kebudayaan dari inividu atau kelompok tertentu pada individu atau kelompok yang lain.

Teori-teori perubahan sosial budaya, yaitu:

– Teori evolusi

– Teori fungsionalis  

– Teori konfilk

– Teori siklus

Faktor pendorong dan penghambat perubahan sosial , sebagai berikut:

Faktor pendorong, yaitu:

– Ekternal meliputi, peperangan, bencana alam, budaya asing, dan perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK).

– Internal meliputi, sistem pendidikan yang maju, sikap toleransi, dan masyarakat yang majemuk.

Faktor penghabat, yaitu:

– Adat istiadat yang masih kental

– Ideologi yang diantu masyarakat yang masih kuat

Bentuk perubahan sosial, yaitu:

– Perubahan struktural

– Perubahan kecil dan besar

– Perubahan cepat dan lambat

– Perubahan yang dikehendaki dan tidak dikehendaki

Dampak dari adanya perubahan sosial, yaitu:

-Positif, yaitu menigkatkan perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK).

-Negatif, yaitu menghilangnya adat istiadat dari suatu bangsa secara perlahan-lahan.

Pelajari lebih lanjut

materi tentang  jenis dari perubahan sosial brainly.co.id/tugas/13686184

materi tentang  perbedaan masyarakat statis dan dinamis brainly.co.id/tugas/1155076

materi tentang modernisasi dan globalisasi brainly.co.id/tugas/26309094

——————————————————

Detail jawaban

Kelas: 12 – SMA

Mapel: Sosiologi

Bab: Perubahan Sosial

Kode:

Kata kunci: Perubahan sosial,ciri-ciri perubahan sosial budaya, proses perubahan sosial budaya, teori perubahan sosial, dampak perubahan sosial, bentuk perubahan sosial, faktor pendorong dan penghambat perubahan sosial.

AJ.


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan perihal tanya-jawab yang telah kalian ajukan dan cari. Jika kamu membutuhkan Info lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas sanggup bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.