Kepada 100 siswa diberikan angket untuk mengetahui jenis hewan piaraan yang mereka sukai.sebanyak 78 siswa menyukai ikan dan 51 siswa menyukai kucing.siswa yang menyukai ikan dan kucing sebanyak A.29 orangB.25 orangC.20 orangD.19 orang

Berikut saran tentang jawaban paling tepat yang sudah IowaJournalist kurasi:


Jawaban:

Mapel : MatematiKa
Bab : Himpunan

S = 100
I = 78
K = 51

78 – x + x + 51 – x = 100
129 – x = 100
129 – 100 = x
29 = x

Yang menyukai Ikan dan Kucing = 29 Orang


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan tentang tanya-jawab yang telah kalian ajukan dan cari. Jika Anda membutuhkan Info lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas mampu bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.