Jelaskan letak strategis kawasan asia tenggara

Berikut rekomendasi tentang jawaban paling tepat yang sudah IowaJournalist kurasi:


Jawaban:

Letak, Luas, dan Batas Asia Tenggara

          Sebagian besar
negara-negara di kawasan Asia Tenggara terletak di belahan bumi Utara.
Secara astronomis, kawasan Asia Tenggara terletak antara 28°LU – 11°LS
dan 95°BT – 141°BT.
Secara geografis, kawasan Asia Tenggara terletak
di antara dua benua (Benua Asia dan Benua Australia) dan dua samudra
(Samudra Hindia dan Samudra Pasifik).
Luas wilayah Asia Tenggara mencapai ± 2.256.781 km² atau sekitar 5% dari luas wilayah Benua Asia.

semoga bermanfaat


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan mengenai tanya-jawab yang telah kamu ajukan dan cari. Jika kamu membutuhkan informasi lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas dapat bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.