Ibu memasak air menggunakan kompor gas. bagian yang berperan sebagai sumber energi panas adalah

Jawaban terbaik menurut pertanyaan kalian dengan proses kurasi dari IowaJournalist.org:


Jawaban:

Ibu memasak air menggunakan kompor gas. bagian yang berperan sebagai sumber energi panas adalah … gas yang dibakar untuk memanaskan, dengan mengubah energi kimia menjadi energi panas

Pembahasan:

Prinsip bahwa energi tidak dapat dihilangkan atau dimusnahkan, namun hanya dapat diubah menjadi energi bentuk lain ini disebut dengan “Prinsip Kekekalan Energi”.

Salah satu contoh perubahan energi adalah pada saat kita memasak dengan kompor gas. Kompor gas menghasilkan energi panas yang kemudian digunakan untuk menghangatkan makanan dan air.

Pada kompor gas ini energi kimia yang disimpan dalam gas LPG, yang kemudian ketika dibakar akan berubah menjadi energi panas.

Komporgas menggunakan bahan bakar umumnya berupa gas minyak bumi cair atau LPG. Gas ini tersusun terutama dari gas-gas metana (CH4) dan etana (C2H6), yang dihasilkan dari pengolahan minyak bumi mentah.

Pelajari lebih lanjut mengapa suatu energi harus diubah di: brainly.co.id/tugas/21744047

Pelajari lebih lanjut bahwa nergi tidak dapat dihilangkan atau dimusnahkan di: brainly.co.id/tugas/20353455

Pelajari lebih lanjut contoh perubahan energi dari energi potensial menjadi energi kinetik, serta energi kinetik jadi energi potensial di: brainly.co.id/tugas/7594227

——————————————————————————————–

Detail Jawaban:  

Kode: 6.4.5

Kelas: VI

Mata Pelajaran: Biologi        

Materi: Hubungan Suhu, Sifat, Hantaran dan Kegunaan Benda


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan mengenai tanya-jawab yang telah Anda ajukan dan cari. Jika kalian membutuhkan Info lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas mampu bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.