Hitunglah panjang sisi kubus dengan volume berikut. a.27 m3 c.10.648 cm3 b.343 dm3 d.46.656 mm3

Berikut saran tentang jawaban terbaik yang sudah IowaJournalist kurasi:


Jawaban:

Panjang sisi kubus dari setiap kubus yang diketahui volumenya tersebut adalah

  • Panjang dari sisi kubus yang memiliki volume 27 m³ adalah 3 m.
  • Panjang dari sisi kubus yang memiliki volume 343 dm³ adalah 7 dm.
  • Panjang dari sisi kubus yang memiliki volume 10.648 cm³ adalah 22 cm.
  • Panjang dari sisi kubus yang memiliki volume 46.656 mm³ adalah 36 mm.

Pembahasan

Diketahui:

  • Volume kubus A = 27 m³
  • Volume kubus B = 343 dm³
  • Volume kubus C = 10.648 cm³
  • Volume kubus D = 46.656 mm³

Ditanya:

  • Berapakah pajang dari sisi dari setiap kubus tersebut.?

Jawab

Untuk menghitung panjang sisi dari kubus dapat mengunakan hubungan persamaan dari rumus menghitung volume kubus yaitu rumus V = S³. Sehingga rumus untuk menghitung panjang sisi kubus adalah S = ∛V. Maka panjang sisi kubus setiap kubus tersebut adalah

  • Menghitung sisi kubus A

S = ∛V

  = ∛27 m³

  = 3 cm

  • Menghitung sisi kubus B

S = ∛V

  = ∛343 dm³

  = 7 dm

  • Menghitung sisi kubus C

S = ∛V

  = ∛10.648 cm³

  = 22 cm

  • Menghitung sisi kubus D

S = ∛V

  = ∛46.656 mm³

  = 36 mm

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang cara menghitung lebar persegi panjang, pada brainly.co.id/tugas/13899172
  2. Materi tentang mencari keliling persegi panjang, pada brainly.co.id/tugas/26453580
  3. Materi tentang menghitung diameter lingkaran, pada brainly.co.id/tugas/44306331

======================

Detail Jawaban

Kelas: 5 SD

Mata pelajaran: Matematika

Bab: Luas Bangun Datar Sederhana

Kode katagori: 5.2.3

#TingkatkanPrestasimu


#IowaJournalist | #Indonesia | #PastiBisa | #PintarBelajar | #DuniaBelajar | #Pendidikan | #Sekolah | #AyoBelajar | #TanyaJawab | #AyoMembaca | #AyoPintar | #KitaBisa | #DuniaPendidikan #IndonesiaMaju


Sekian informasi yang dapat IowaJournalist.org rangkumkan mengenai tanya-jawab yang telah kalian ajukan dan cari. Jika kamu membutuhkan Info lainnya, silahkan pilih kategori Pendidikan.

Semoga rangkuman di atas mampu bermanfaat untuk teman-teman semua dalam mencari jawaban.